SOSIALISASI SISENSO MOBILE
Sosialisasi SISENSO Mobile kembali dilaksanakan pada Rabu (22/06/2022), acara ini menjadi kelanjutan dari sosialisasi sebelumnya yang telah diadakan pada Februari 2021 lalu. Sosialisasi menyasar seluruh perangkat daerah, UPTD, dan Satuan Pendidikan di wilayah Pemerintahan Kabupaten Klungkung. Penggunaan aplikasi SISENSO Mobile bagi ASN di lingkungan Pemerintah Kabupaten Klungkung sendiri mulai efektif pada awal Juli 2022. Sosialisasi … Baca Selengkapnya